top of page
Search
  • Writer's pictureRegita Firmandya

Best Friend's


Manusia adalah makhluk sosial yang saling membutuhkan. Manusia membutuhkan manusia lain untuk saling menguatkan, mendukung, juga untuk saling mengerti satu sama lainnya. Dan saat ini, hampir setiap manusia memiliki orang yang sangat berpengaruh bagi mereka bukan? Keluarga, teman-teman, pasangan, dan sebagainya. Kali ini aku akan membahas tentang teman. Menurut kalian teman itu apa sih? Kalau menurutku teman itu adalah salah satu manusia yang aku butuhkan dalam hidupku. Teman yang selalu memahami, di setiap keadaan. Bahkan dari hal terkecil pun, seorang teman akan paham apa yang sedang terjadi. Menurutku seorang teman "sahabat" salah satu yang berpengaruh besar dalam hidup seseorang. Entah mereka akan menghadirkan kenangan manis ataupun pahit, tapi yang kuharap banyak hal baik yang mereka lukis-kan untuk kita.

Manusia adalah makhluk sosial yang saling membutuhkan. Manusia membutuhkan manusia lain untuk saling menguatkan, mendukung, juga untuk saling mengerti satu sama lainnya. Dan saat ini, hampir setiap manusia memiliki orang yang sangat berpengaruh bagi mereka bukan? Keluarga, teman-teman, pasangan, dan sebagainya. Kali ini aku akan membahas tentang teman. Menurut kalian teman itu apa sih? Kalau menurutku teman itu adalah salah satu manusia yang aku butuhkan dalam hidupku. Teman yang selalu memahami, di setiap keadaan. Bahkan dari hal terkecil pun, seorang teman akan paham apa yang sedang terjadi. Menurutku seorang teman "sahabat" salah satu yang berpengaruh besar dalam hidup seseorang. Entah mereka akan menghadirkan kenangan manis ataupun pahit, tapi yang kuharap banyak hal baik yang mereka lukis-kan untuk kita. Dan dalam suatu hubungan pertemanan, ada orang-orang yang berusaha untuk saling mengerti, menguatkan, dan memeluk. Saat keadaan apapun itu, orang-orang itu akan selalu hadir dan menopang satu sama lain. Aku pernah mendengar, jika kita ingin menjadi pribadi yang lebih baik, maka pilihlah teman yang baik. Karena seorang teman akan berpengaruh untuk sifat dan diri kita. Maka itu, teruslah saling membawa orang-orang tersayang pada kebaikan. Saling mengingatkan, dan saling merangkul untuk menjadi teman yang baik. InsyaaAllah, dengan segala usaha kalian, bisa membawa kalian pada kebaikan bahkan pertemanan yang dijalin dengan saling mengingatkan akan kebaikan bisa membawa persahabatan itu hingga ke Surga, Aku harap kalian selalu bisa menjadi dan mengajak teman-teman maupun orang-orang yang kalian sayangi, untuk selalu menebarkan kebaikan. Agar hubungan kamu dan mereka tidak sebatas di dunia saja, namun kelak hingga ke Surga-Nya,



Pic: Pinterest


15 views0 comments

Recent Posts

See All

Love

Post: Blog2_Post
bottom of page